Senin, 10 Maret 2014

BUKU PELAJARAN BAHASA BELANDA

BUKU PELAJARAN BAHASA BELANDA

Ivan Taniputera
10 Maret 2014
.



Judul: Kitab Kursus Besar Akan Beladjar Bahasa Wolanda (Belanda)
Penulis: Th. A. Du Mosch
Penerbit: Gebr. Graauw's Uitgevers-Maatschappij en Boekhandel N.V., Amsterdam, Soerabaia, 1941
Jumlah halaman: 382
Bahasa: Belanda dan Melayu

Pada bagian sampulnya terdapat keterangan sebagai berikut:

"Bagei anak-anak negari Azia, terhitoeng: Djepan, Tjina (Tionghoa), Arab, Keling, Benggala, Kodja dan sekalian lain orang, djoega dalem antara Tanah Hindia, jang mengarti bahasa Melajoe biasa (sesoekanja sendiri dengan pertoeloengan goeroe atau tida)."

Berikut ini adalah daftar isinya







Berikut ini adalah contoh-contoh halamannya:





Berminat foto kopi hubungi ivan_taniputera@yahoo.com.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar